Transportasi

Panduan Transportasi Darat Untuk Membantu Anda Sampai Ke Tujuan

Bus

Bus merupakan kendaraan yang digunakan untuk membawa penumpang dalam jumlah banyak. Bus dari dan ke bandara adalah angkutan dari satu kota ke kota lain dengan dilengkapi AC. Ada beberapa pilihan bus yang dapat dijadikan sebagai pilihan pengguna bandara.
Perjalanan Titik muat Tujuan Tarif Telepon Jam Operasional
Agra Mas Terminal 1B, Shelter Bus Terminal 2F BANDARA SOEKARNO-HATTA KE PGC. CILILITAN Bogor- Ciawi - Bandara Soekarno Hatta Rp. 50.000,-
PGC Cililitan - Bandara Soekarno Hatta Rp. 40.000,-
(+62)21-29389971
05:00 AM - 11:30 PM
Damri Terminal 1 (1A,1B,1C), Shelter Bus Terminal 2F , Terminal 3 Domestik, Terminal 3 Internasional Jabodetabek Rp 40.000,- s/d Rp. 75.000,- (sesuai tujuan) (+62)21-4604184 02:00 AM - 11:00 PM
Hiba Utama Terminal 1B, Shelter Bus Terminal 2F BANDARA SOEKARNO-HATTA - DEPOK Cinere Rp. 50.000,-
Depok Rp. 60.000,-
(+62)21-4243626
04:50 AM - 00:20 PM
JA Connexion Agra Mas Terminal 1B, Shelter Bus Terminal 2F dan Terminal 3 Domestik JABODETABEK Rp. 50.000,- (+62)85319999959 05:00 AM - 11:00 PM
JA Connexion Perum PPD Terminal 1 (1A,1B,1C), Shelter Bus Terminal 2F, Terminal 3 Domestik dan Terminal 3 Internasional JABODETABEK Rp 30.000,- s/d Rp. 35.000,- (sesuai tujuan) (+62)21-85912547 05:00 AM - 10:00 PM
JA Connexion Sinar Jaya Terminal 1 (1A,1B,1C), Shelter Bus Terminal 2F , Terminal 3 Domestik dan Terminal 3 Internasional JABODETABEK Rp 30.000,- s/d Rp. 50.000,- (sesuai tujuan) (+62)21-88325550 06:30 AM - 10:00 PM
JA ConnexionBlue Bird Terminal 1 (A, B, C)
Shelter Bus Terminal 2F
Terminal 3
Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang & Bekasi Rp. 40.000 s/d Rp. 45.000 (+62)21-7971222 07.30 AM - 10.25 PM
JA ConnexionHiba Utama Terminal 1B dan Shelter Bus Terminal 2F Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, & Bekasi Rp. 50.000 - Rp. 60.000 (+62)21-88325550 06.30 AM - 10.00 PM
Primajasa Terminal 1 (1A,1B) , Shelter Bus Terminal 2F , Terminal 3 Domestik Bandung Bus : Rp. 115.000,-

Shuttle : Rp. 170.000,-
(+62)21-8009545
07:00 AM - 02.00 PM
Sinar Jaya Terminal 1B, Shelter Bus Terminal 2F , Terminal 3 Domestik BANDARA SOEKARNO-HATTA - CIBUBUR - TERMINAL CILEUNGSI (CASH dan Flazz BCA)
Cileungsi Cibubur Rp. 50,000,-
Bogor Rp. 50.000,-
Belatera Kelapa Daging Rp. 30.000,-
Bandung Rp. 130.000,-
(+62)21-8009545
02:30 AM - 11:30 PM
Chat dengan kami